27 Mei 2015

KEUNIKAN SISTEM PEMBELAJARAN TIMPOLMAS

  1. Berubah dari layanan kelas besar ( klasikal) ke layanan belajar individual (LBI)

  2. Berubah dari belajar tentang isi buku ke belajar memakai ilmu dalam kehidupan sehari- hari

  3. Berubah dari belajar tentang struktur ilmu ke belajar memakai ilmu dalam kehidupan sehari- hari.

  4. Berubah dari belajar tentang hasil pemikiran orang ke belajar menguji pemikiran orang

  5. Berubah dari belajar tentang kebenaran final ke belajar bertanya mengapa sebuah kebenaran harus diterima.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar